Resep Dan Cara Membuat Sambal Ijo
Untuk kamu yang suka sama yang pedas-pedas jangan di lewatkan untuk membuat sambal Ijo
Bagaimanasih cara membuatnya ?..
Inilah bahan - bahannya dan cara membuatnya, selamat mencoba.
Resep Dan Cara Membuat Sambal ijo
Bahan - bahannya yaitu :
1. 20-25 biji cabe ijo keriting (optional)
2. 4 siung bawang putih
3. 7 siung bawang merah
4. 1 buah tomat ijo
5. 1 buah asam sundai (boleh ganti jeruk
nipis) optional
6. Garam secukupnya
7. Minyak goreng secukupnya(optional)
Baca Juga : Resep Dan Cara Membuat Sambal Korek Kencur
Adapun Cara Membuatnya simak yaa :
1. Cuci bersih tomat, lalu iris / potong-
potong sisihkan diwadah tahan panas.
2. Uleg cabe ijo bersm garam, bawang
putih & merah sebelummnya beri air
asam sunda/jeruk nipis, lalu uleg kasar
semua bahan
3. Sembari di ulek cabenya, panaskan
minyak goreng diwajan, tapi jangan
terlalu panas ya gaes, ga perlu sampai
minyak berasap, karena kalau
kepanasan, akan merubah warna
sambel.
4. Ketika sambal selesai diuleg,
pindahkan ke wadah tomat, lalu siram
dengan minyak yang sudah terlebih
dahulu dipanaskn.
Aduk rata & cicipi garam &
asamnya sebelum disajikan
Baca Juga : Resep Dan Cara Membuat Sambal Gula Aren Pedas Manis
Nb : Jangan ditmbahin kaldu bubuk ya
gaes, nanti sambel ijo ga seger lagi
rasanya
"Boleh jg di tambahin teri goreng jika suka"
Sambal siap saji :)
Silahkan share ke sahabatmu resep ini :)
Post a Comment
Silahkan beri masukan kritik dan saran terbaik-mu